ES SUSU SEMANGKA
Bahan-bahan :
- 1 liter susu cair UHT
- ½ buah semangka
- 1 sdm biji selasih
- Sirup coco pandan
- 300ml air
Cara Membuat :
- Siapkan wadah seukuran bahan-bahan yang diperlukan
- Potong semangka berbentuk dadu kecil
- Rendam biji selasih terlebih dulu, hingga mengapung
- Lalu masukan semua bahan, dan campurkan menjadi satu di wadah yang sudah disiapkan
- Untuk menambah cita rasa, sebaiknya disajikan dalam keadaan dingin atau di tambah es batu
~ SELAMAT MENCOBA ~

0 Komentar